Istilah Pengiriman JNE

Ketika kamu melakukan cek resi JNE melalui website resmi JNE atau situs pihak ketiga seperti Resimu.net, maka akan mendapati beberapa istilah pengiriman paket yang kadang sulit dimengerti.

Oleh karena itu, dalam artikel kali ini Who.or.id akan berbagi informasi seputar arti istilah pengiriman JNE. Harapannya, saat melacak paket kamu tidak bingung lagi apa maksud dari status pengiriman tersebut.

Istilah Pengiriman JNE

Istilah Pengiriman JNE
Daftar IstilahArti
SHIPMENT RECEIVED BY JNE COUNTER OFFICER AT [KOTA ASAL]Paket berhasil diterima oleh JNE kota pengirim.
SHIPMENT PICKED UP BY JNE COURIERPaket telah diambil oleh kurir JNE.
RECEIVED AT SORTING CENTERPaket telah masuk ke gudang sortir.
PROCESSED AT SORTING CENTERPaket sedang diproses di gudang sortir.
RECEIVED AT ORIGIN GATEWAYPaket sudah diterima oleh gudang JNE kota asal.
DEPARTED FROM TRANSITPaket sudah keluar dari transit menuju gudang kota tujuan.
RECEIVED AT WAREHOUSEPaket telah diterima di gudang kota tujuan.
SHIPMENT FORWARDED TO DESTINATIONPaket diteruskan ke gudang JNE terdekat kota tujuan.
RECEIVED AT INBOUND STATIONPaket sudah diterima di gudang JNE paling dekat dengan kota tujuan.
WITH DELIVERY COURIERPaket sedang diantar oleh kurir ke alamat penerima.
DELIVERED TOPaket berhasil diterima oleh penerima.
AU (ANTAR ULANG)Paket sudah dijadwalkan untuk diantar ulang.
AU TO OPSpaket dijadwalkan untuk diantar ulang menuju bagian operasional.
BA (BAD ADDRESS)Alamat dalam paket tidak jelas.
BOX DELAYPaket tertunda.
BOX UNDEL (BOX UNDELIVERED)Paket mengalami kegagalan dalam proses pengiriman.
CC (CRISS CROSS)Status paket tertukar dengan paket lainnya.
CLOSED ONCE DELIVERY ATTEMPT (CODA)Ketika kurir mengantarkan paket ke alamat penerima, ternyata tidak ada orang di rumah.
CNEEE UNKNOWN (CONSIGNEE UNKNOWN)Nama penerima paket tidak dikenali.
HO (HAND OVER)Paket diteruskan ke agen lain untuk segera dikirimkan ke alamat penerima.
HO TO HVSPaket kiriman merupakan barang berharga.
HOLDPaket ditahan di gudang JNE.
HOLD RUSAKPaket ditahan di gudang JNE karena rusak.
INVALID BAGKurir salah bawa paket.
LBA (LUAR BATAS ANTAR)Alamat penerima di luar jangkauan JNE.
MANIFESTPaket berhasil diserahkan ke agen JNE.
MR (MISROUTE)Salah jalur oleh kurir JNE.
NTH (NOT AT HOME)Tidak ada orang di rumah saat kurir mengantarkan paket.
ON-PROCESSPaket dalam proses pengiriman. Status ini biasanya berlangsung lama.
ON-TRANSITPaket saat ini berada di transit menuju kota selanjutnya.
POD (PROCESS ON DELIVERY) DETAILBarang telah diproses untuk diantarkan.
RedeliveryPaket sedang dikirim ulang ke alamat penerima.

Itulah 30 lebih daftar istilah pengiriman JNE beserta artinya yang mesti kamu pahami jika menggunakan ekspedisi ini. Dengan mengetahui artinya, kamu tidak akan bingung lagi jika sewaktu-waktu paket yang dikirimkan lama sampainya.